Rabu, 17 Desember 2008

Puisi

SADAR
Diam tak berarti tak bicara
Bergerak tak berarti kita melakukan sesuatu
Tapi menyadari berarti kita tahu apa yang kita kerjakan

Banyak orang yang tidak sadar dengan apa yang dia kerjakan
Dan banyak juga orang yang tidak tahu kenapa dia diam
Semua itu adalah teka-teki hidup yang tidak ada seorang pun yang sanggup tuk menjawabnya

Kadang kita hanya bisa merenung kadang kita hanya berpikir
Tapi kita kadang hanya membiarkannya saja
Apa yang kita lakukan dan apa yang kita kerjakan adalah sesuatu yang kadang datang tiba-tiba dan kadang tidak kita sadari
Namun semua itu kita tahu setelah kita melakukan hal itu

Memang sulit mengartikan sesuatu
Lebih sulit lagi kita menyadari apa itu sesuatu

0 Coment:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More